Cara Mudah Flash Ulang HP EVERCOSS A26B


EVERCOSS A26B

Siapkan dulu bahan-bahan yang dibutuhkan diantaranya :
  1. PC/Laptop
  2. HP yang mau diflash tentunya
  3. ROM download disini
  4. DRIVER download disini
  5. TOOL Flashing download disini

Caranya :
  1. Extrak ROOM yang sudah di download…..!!!!
  2. Matikan HP dan cabut batrei
  3. Buka SP Flash Tool, lalu click file yang ada di pojok kiri, dan click open scater file…….cari di folder room yang tadi sudah di download

  4. Secara otomatis semua akan tercentang...terkecuali bagian RECOVER, Sedangkan untuk proses flashing ,RECOVERY Harus di centang juga. Dobleclick RECOVERY, cari file di folder room…..”factory_NONmodified_recovery”…..
  5. Lalu Tekan firmware upgrade (F8), kalo ada pesan click yes
  6. Setelah itu colokan usb ke HP, Tekan dan tahan/hold tombol Vol up + Power tanpa batrei, colokan usb ke computer , setelah terdetek di computer secepat mungkin pasang batrei
  7. Proses flashing akan berjalan, dengan aneka warna, Sampai proses selesai ditandai lingkaran berwarna hijau. Berarti sukses

  8. Selesai

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »